Author: admin

  • Da’i-kah Dia?

    Oleh: Miftahul Arifin Da’i adalah di sebut seorang yang bertugas mendorong mengajak orang untuk berbuat baik. sebagai penerus para nabi khusunya sang pembawa petunjuk keagungan. Sebagai da’i harus mempunyai skill yang bagus agar dakwahnya bisa di terima khalayak banyak jangan takut untuk melangkah. Teruslah berjuang selagi kau dalam kebenaran yang telah digariskan oleh Alloh SWT.ادْعُ…

  • Tingkatkan Kualitas Mahasiswa, LDK Fakultas Dakwah Gelar Workshop Penulisan Karya Ilmiah

    PAMEKASAN – Lembaga Dakwah Kampus (LDK) Fakultas Dakwah Institut Agama Islam Miftahul Ulum (IAIMU) Pamekasan adakan Workshop Penulisan Artikel dan Karya Ilmiah, Rabu (13/10/2021), di Perpustakaan IAIMU Pamekasan. Kegiatan yang diikuti oleh semua mahasiswa Fakultas Dakwah yang telah berkomitmen untuk meningkatkan kegiatan dakwah melalui media di bawah koordinasi LDK Fakultas Dakwah IAIMU Pamekasan sebagai upaya…

  • Ayo Berdakwah…!

    Oleh: Mastur* Sekarang, kita hidup diera dimana tiap detik terdapat ribuan, bahkan jutaan informasi tersaji dan tersuguhkan yang keabsahan esensinya belum tentu layak untuk dikonsumsi atau bisa diterima oleh khalayak umum, khususnya umat islam. Karna hidup didunia yang serba digital kita diberi kebebasan berekspresi untuk berkreasi. Bisa dikatakan sangat aneh jika sebuah lembaga formal atau…

  • “Gaya” Bangsa Indonesia Hadapi Wabah

    Oleh: Fairuz* Dua setengah tahun terakhir ini dunia disibukkan oleh penyakit ganas yang menyerang segala kalangan dan aspek. Penyakit ini tidak memilih mana yang tua dan muda, miskin dan kaya, pejabat ataupun rakyat, semua dapat terpapar menjadi sasaran penyakit yang kita kenal dengan Viros corona (covid 19). Dampak dalam segala aspekpun sangat tampak disebabkan virus…

  • Poligami dan Misi Dakwah Rosululloh SAW

    Oleh: Mastur* Poligami, selalu menjadi topik panas yang terus muncul kepermukaan dengan isu terkini yang menjadi bumbu pembeda dari setiap generasi. Acap kali poligami menuai pro dan kontra yang lahir karena ulah segelintir laki – laki yang hanya ingin memenuhi hasrat biologisnya tanpa batas.Pada sisi sebaliknya, para wanita selalu menampakkan wajah “tidak suka” pada ajaran…

  • Urgensi Sanad Keilmuan Bagi Da’i

    Oleh: Bahrur Rosi “Kepemilikan” terhadap sanad yang jelas dan bersambung kepada orang-orang yang “diakui” keilmuannya merupakan salah satu keharusan yang mesti terpenuhi untuk memaksimalkan pencapaian dakwah. Pasalnya, dakwah bukanlah kegiatan yang hanya bertumpu pada pengetahuan teoritis semata, namun juga kematangan spiritual yang bisa terpancar dalam wujud kesalehan sosial. Hal tersebut menjadi landasan utama bahwa seorang…

  • VISI & MISI PRODI

    VISI   Menjadi Prgram Studi Yang Menghasilkan Tenaga Profesional dibidang Dakwah dan Konseling Islam pada tahun 2025. MISI Menyelenggarakan pembelajaran Dakwah  dan Bimbingan Konseling Islam dengan pendekatan integrasi dan interkoneksi untuk melahirkan lulusan yang kompeten dan profesional. Mengembangkan penelitian di bidang dakwah dan Bimbingan Konseling Islam dengan pendekatan integrasi dan interkoneksi untuk kepentingan akademik, stakeholders,…

  • PROFIL

    Program Studi Bimbingan dan Penyuluhan Islam (BPI) merupakan cikal bakal berdirinya STAI Miftahul Ulum Pamekasan yang didirikan berdasarkan Surat Keputusan Ketua Yayasan Al-Miftah Panyepen Pamekasan, Nomor 25/SK-Yalmi/03/VII/1994, tanggal 14 Juli 1994 dan mendapatkan legalitas dari pemerintah dengan keluarnya izin operasional melalui Surat Keputusan Menteri Agama Republik Indonesia tanggal 19 Juli 1995 Nomor 322 Tahun 1995.…

  • MENULISLAH MAKA ENGKAU AKAN TERTULIS

    Oleh: Ibnul Khair* Sebuah catatan dari Prof. Dr. H. Imam Soeprayogo, Rektor UIN Maliki Malang“Menulis adalah kegiatan yang memberdayakan diri sendiri dan orang lain”. Karena ide, pemikiran, hal baru, sejarah, ataupun cerita dapat disampaikan kepada orang lain secara lebih luas melalui media tulisan.  Kesempatan besar untuk menyebarkan ide dan pemikiran perlu didukung dengan kemampuan menuliskan…

  • Problematika Bahasa Dakwah Milenial

    Oleh: Bahrur Rosi Setiap era memiliki “bahasanya” sendiri sebagai identitas dan media komunikasi. Mulanya, bahasa hanyalah penyatu persepsi, namun terus berkembang menjadi pengikat “label” seseorang. Memang, bahasa termasuk “paket komplit” kemampuan yang sudah terbawa sejak lahir, namun demikian, tidak serta merta menjadi jaminan setiap orang pasti memiliki kemampuan memilih gaya bahasa yang familiar dan diterima…